"SELAMAT DATANG DI INDEPENDENT MEDIA ONLINE"

Jumat, 30 Juli 2010

Mengucapkan Selamat dan Sukses
Hari Jadi Kabupaten Rembang ke - 269
DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN REMBANG
Semoga Kabupaten Rembang bertambah maju dan sukses.


ttd.


Noor Effendi
(Kepala Dinas)

PAGUYUBAN CAFE DAN KARAOKE REMBANG MENGADAKAN BAKTI SOSIAL.


Rembang,
Akhir - akhir ini banyak orang memandang negatif dengan maraknya cafe dan karaoke,tetapi kita perlu dan melihat dari sisi positifnya bukan hanya melihat dari sisi negatifnya saja. Seperti kegiatan yang dilakukan oleh paguyuban cafe dan karaoke Rembang,dengan mengadakan kegiatan bakti sosial masyarakat yaitu dengan bakti sosial donor darah salah satunya yang dilaksanakan hari ini di cafe dan karaoke srimpi yang terletak di kecamatan Pamotan Rembang,
Pemilik cafe Riyadi yang juga selaku ketua paguyuban mengatakan bahwa kegiatan bakti sosial ini dilakukan guna membantu masyarakat yang membutuhkan darah ,di cafe srimpi donor darah diikuti oleh 8 pemandu karaoke (PK) dan 6 karyawan.(ari).

Minggu, 25 Juli 2010

MARI BERIKLAN MELALUI INDEPENDENT MEDIA ONLINE

Independent Media Online.


Beriklan melalui Independent Media Online lebih cepat dan MURAH.

Hubungi : 081.228.385.824.

Kamis, 22 Juli 2010

H.MOCH. SALIM DIMATA MASYARAKAT DAN JAJARAN PEMKAB REMBANG


Rembang,
Kantor Bupati yang terletak dilantai 2 Sekretariat Daerah Rembang tidak pernah sepi dengan kegiatan, mungkin bisa dikatakan centranya pelayanan masyarakat.Dimata masyarakat Rembang dan jajaran pegawai negeri sipil dilingkungan Pemerintah Kabupaten Rembang dikenal sebagai bapak yang penuh tanggungjawab.
Dalam memecahkan suatu masalah ataupun mengambil suatu kebijakan H.Moch.Salim selalu mengundang jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) untuk duduk bersama diruang kerjanya.Maka tidak heran kalau H.Moch.Salim mendapat dukungan dari masyarakat dan pegawai negeri sipil dalam pilkada beberapa waktu lalu.
Sikap yang tegas dan berwibawa itu selalu menjadi idola tersendiri,apalagi di usia yang masih muda H.Moch.Salim tentunnya pemikirannya masih cerdas dan cemerlang untuk kemajuan kabupaten Rembang. (ari).

Selasa, 20 Juli 2010

SELAMAT DAN SUKSES
GABUNGAN WARTAWAN MINGGUAN REMBANG
Mengucapkan selamat atas dilantiknya Bupati dan Wakil Bupati Rembang
H.Moch.Salim dan H.Abdul Hafidz
Periode 2010 - 2015
dan
SELAMAT HARI JADI KABUPATEN REMBANG KE - 269
Tanggal 27 juli 2010

ttd.

Ketua, Sekretaris
Totong Hartono Catur Ari Kusbianto

Senin, 19 Juli 2010

pelaksananan Proyek Saluran Tambak di Kabupaten Rembang sudah Sesuai Prosedur.

Rembang,
Kabupaten Rembang merupakan daerah pesisir pantai utara pulau jawa tak heran bila banyak terdapat tambak ikan,maka Perikanan dan Kelautan Kabupaten Rembang mendapatkan proyek pembuatan saluran tambak dalam pelaksanan proyek DAK yang bersumber dari APBN (Anggaran Pendapatan Belanja Negara ) guna meningkatan produksi petani tambak ada di Kabupaten Rembang,dalam hal ini proyek yang bersumber dari dana APBN dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Rembang bekerjasama dengan CV. Mitra Utama yang sudah dilaksanakan sesuai dengan prosedur dan ini dibenar oleh Pamuji selaku PPK ( Pejabat Pembuat Komitmen ) Dinas Perikanan Kabupaten Rembang.
Petani tambak sangat senang dan antusian karena pemerintah telah mempehatikan apa yang yang dibutuhkan petani tambak tutur petani tambak Susanto (33) tahun,karena saluran ini sangat membantu petani mengembangkan usaha tambak petani tandasnya.
Dalam hal ini petani disekitar desa Pasar Banggi berharap agar Pemerintah bisa lebih memperhatikan dan memberikan wacana agar lebih maju.Harapkan kami selaku petani tambak agar pemerintah bisa membantu masyarakat dan khususnya petani tambak guna meningkat penghasilan.
Pernyataan petani tambak lain Jasmin (35 ) sangat bersyukur dengan adanya program pemerintah ini kami berharap agar bisa berkelanjutan tandasnya. (ari).

Kamis, 01 Juli 2010

GABUNGAN WARTAWAN MINGGUAN REMBANG
Mengucapkan selamat dan sukses
HARI ULANG TAHUN POLRI Yang Ke - 64
Semoga Kepolisian Republik Indonesia bertambah maju dan sukses dalam melayani masyarakat




ttd.


Ketua, Sekretaris
Totong Hartono,SH Catur Ari Kusbianto

TIM SUSKSES 31 GELAR SYUKURAN

Rembang,
Tim sukses 31 salah satu kelompok yang beberapa waktu lalu sempat all out dalam memenangkan pasangan calon Bupati H.Moch. Salim dan H.Abdul Hafidz bersuka cita dengan mengelar syukuran.Syukuran ini ditandai dengan doa dimana kekuasaan allah yang bisa memberikan rahmat dan hidayahnya sehingga incumbent dapat memenangkan pilkada.Panitia syukuran Wartono mengungkapkan, acara digelar secara sederhana dengan dana yang pas - pasan. Namun demikian tidak mengurangi rasa hidmat yang mendalam. Masyarakat pantura, kata Wartono senangnya hiburan dangdut maka kami sebagai panitia berusaha menyuguhkan hal yang terbaik. Acara berlangsung ramai dan mendapat tamu kerhormatan baik dari tokoh masyarakat maupun para pejabat yang ada. (ari).